Page 32 - Aku Hatinya PKK Kalurahan Pleret
P. 32

•  Membina dan mengembangkan kader BKB dan PAUD, untuk

                                             meningkatkan  pengetahuan  Ibu  dalam  kembang  anak  dalam
                                             keluarga.

                                          •  Menyempurnakan dan menambah BKBN yang sudah ada.

                                          •  Pembinaan Kelompok BKB.
                                          •  Peningkatan Kapasitas Guru PAUD.

                                          •  Pembinaan Kelompok Anak Usia Dini (PAUD).
                                          •  Pencanangan Gerakan Literasi Keluarga Kalurahan Pleret



                                      b.  Program Pengembangan Kehidupan Berkoperasi
                                          •  Mengadakan  penyuluhan  kepada  masyarakat  tentang  manfaat

                                             koperasi
                                          •  Membina dan mengembangkan UP2K di semua kelompok PKK

                                             RW  dan  Kelompok  PKK  RT  sehingga  manfaatnya  semakin
                                             berarti  bagi  usaha  masyarakat,  terutama  bagi  kelompok  yang

                                             memerlukan modal

                                          •  Pembinaan  UP2K  dan  UMKM  untuk  mendukung  terciptanya
                                             produk unggulan Padukuhan.

                                          •  Penyuluhan  dalam  upaya  meningkatkan  peran  serta  dalam
                                             pembentukan dan peningkatan simpan pinjam pra koperasi dan

                                             koperasi.

                                          •  Pelatihan Kewirausahaan


                                  5.  Pokja III
                                      a.  Program Pangan

                                          •  Sosialisasi AKU HATINYA PKK

                                          •  Sosialisasi B2SA
                                          •  Sosialisasi dan Praktek pembuatan hormon untuk tanaman

                                          •  Penyuluhan  keamanan  olahan  pangan  keluarga  (PIRT  dan
                                             Sertifikasi Halal)

                                          •  Pelatihan pembuatan Eco Enzym
                                          •  Gerakan Tanam Cabai

                                          •  Sosialisasi dan Praktek pembuatan sirup jahe

                                      b.  Program Sandang
                                          •  Sosialisasi pemanfaatan limbah sandang






                        Laporan Pelaksanaan AKU HATINYA PKK Kalurahan Pleret Tahun 2024                 20
   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37