Page 109 - Aku Hatinya PKK Kalurahan Pleret
P. 109

Pengelola  Bank  sampah  melakukan  penimbangan  dan  pencatatan  harga

                                   sampah yang disetor di buku pencatatan tabungan
                                4. Pemasaran dan promosi

                                   Mengumumkan di group-group online untuk berpartisipasi dalam gerakan

                                   tabung sampah. Mempromosikan kepada warga khususnya di kalurahan
                                   Pleret


                           D.  Dampak yang Diharapkan

                               1.  Mengurangi  Limbah  Sampah  untuk  menciptakan  lingkungan  yang  asri,

                                   bersih, indah dan sehat
                                   Mengurangi limbah sampah  yang dibuang dan mencemari lingkungan.

                               2.  Peningkatan kesadaran mengelola sampah
                                   Meningkatkan kesadaran warga mengelola sampah bernilai ekonomi

                               3.  Peningkatan Pendapatan
                                   Meningkatkan pendapatan masyarakat melalui tabungan sampah di bank

                                   sampah

                               4.  Peningkatan Kesadaran Lingkungan
                                   Kesadaran warga menjaga lingkungan  dan alam meningkat


                           E.  Contoh Implementasi

                               Di Kalurahan Pleret, kegiatan semangat warga tabung sampah seperti:

                               1.  Sosialisasi kesadaran mengelola sampah di Dasawisma
                                   Mengadakan sosialisasi mengelola sampah untuk menambah pendapatan

                                   Kerja Sama dengan Bank Sampah
                               2.  Melibatkan Pengelola Bank Sampah, ketua dasawisma  untuk mendukung

                                   Semangat warga mengelola sampah

                               3.  Mengaktifkan Bank sampah secara berkala dan konsisten
                                   Mensosialisasikan jadwal setor sampah yang dipilah kepada warga secara

                                   berkala
                               4.  Kampanye Sosial Media

                                   Menggunakan  media  sosial  untuk  mempromosikan  Bank  Sampah  dan
                                   harga  sampah  sesuai  jenis  dan  mengedukasi  masyarakat  tentang

                                   pentingnya pengelolaan sampah yang bernilai ekonomi

                                Dengan adanya kegiatan inovasi Semangat warga tabung sampah untuk me
                           diharapkan  Kalurahan  Pleret  dapat  mengurangi  limbah  sampah,  meningkatkan





                       Laporan Pelaksanaan AKU HATINYA PKK Kalurahan Pleret Tahun                       95

                       2024
   104   105   106   107   108   109   110   111   112   113   114